Minggu, November 01, 2009 |
0
Tanggapan Teman ?
Harian Bisnis Indonesia (26/10),” Kabinet Indonesia Bersatu
(KIB) jilid II mengadopsi hampir 100% roadmap Kadin mengenai pembangunanekonomi 2009-2014 sebagai program 100 hari kabinet yang berumur hampir
sepekan”.
Harian Ekonomi KONTAN (26/10), “Kabinet berpihak kepada
kepentingan pengusaha, pemerintah akan lebih teratur menggelar pertemuan dengan
pengusaha”
Isu perburuhan dan juga lingkungan hidup dinilai menjadi
penghambat pertumbuhan ekonomi (Kompas,29 Oktober 2009, halaman
depan,"Hambatan- hambatan Pertumbuhan Ekonomi)
Positions
1. Negara
korporatokrasi adalah negara yang kebijakan-kebijakan politiknya diarahkan
untuk melayani kepentingan korporasi besar
2. Republik
korporatokrasi Indonesia akan mengabaikan hak-hak buruh
3. Republik
korporatokrasi Indonesia akan mengabaikan hak-hak warga atas lingkungan hidup
4. Cegah
Indonesia menjadi Republik Korporatokrasi
Sumber :
http://www.causes. com/causes/ 386101/about
Pemikiran tentang :
isu politik
0 Tanggapan Teman ?:
Posting Komentar